Kuliner Desa Walahar yang patut dinikmati!
Kuliner khas Karawang yang wajib dicoba selanjutnya adalah Pepes Jambal Walahar Haji Dirja, yang terletak dekat Bendungan Walahar. Rumah makan ini menyediakan beragam menu pepes, dan tentunya memiliki menu utama pepes jambal yang digemari banyak orang.
Selain makanannya yang enak dan sedap, tempat ini juga memberikan nuansa nyaman dari desain alaminya sehingga akan membuat Anda betah berlama-lama disana.